Postingan

Menampilkan postingan dari 2016

Pemanasan global

Pemanasan global,  Kata ini tentu tidak asing lagi bagi kita, sepertinya kata ini sudah sering dibahas dan diketahui orang umum, Pemanasan global, apakah sebenarnya arti dari pemanasan global itu sendiri Pemanasan global adalah  adalah kenaikan suhu permukaan bumi yan disebabkan oleh peningkatan keluaran (emisi) gas rumah kaca, seperti; karbondioksida, metana, dinitro oksida, hidrofluorokarbon, perfluorokarbon, dan sulfur heksafluorida di atmosfer. Selama 20 abad ini, kenaikan suhu diperkirakan mencapai 0,3-0,8°C. Untuk 100 tahun kedepan, kenaikannya diperkirakan mencapai 4°C. Kenaikan suhu ini dapat merubah iklim sehingga menyebabkan perubahan pola cuaca yang dapat menimbulkan peningkatan dan perubahan curah hujan, angin dan badai, serta terjadinya bencana alam yang dapat memakan banyak korban jiwa. A.      Penyebab pemanasan global  penyebab dari pemanasan global  adalah ;  1. Efek rumah kaca Segala sumber energi yang terdapat di Bumi berasal dari Matahari. Sebagian bes

Sumber daya alam yang tidak terpebaharui

Pengertian dari Sumber daya alam  (biasa disingkat  SDA ) adalah segala sesuatu yang berasal dari alam yang dapat digunakan untuk memenuhi kebutuhan hidup  manusia . [1]  Yang tergolong di dalamnya tidak hanya komponen  biotik , seperti  hewan ,  tumbuhan , dan  mikroorganisme , tetapi juga komponen  abiotik , seperti  minyak bumi ,  gas alam , berbagai jenis  logam ,  air , dan  tanah . [1] [2] Inovasi  teknologi , kemajuan peradaban dan  populasi  manusia, serta  revolusi industri  telah membawa manusia pada era eksploitasi sumber daya alam sehingga persediaannya terus berkurang secara signifikan, terutama pada satu abad belakangan ini. [2]  Sumber daya alam mutlak diperlukan untuk menunjang kebutuhan manusia, tetapi sayangnya keberadaannya tidak tersebar merata dan beberapa negara seperti  Indonesia ,  Brasil ,  Kongo ,  Maroko , dan berbagai negara di  Timur Tengah  memiliki kekayaan alam hayati atau nonhayati yang sangat berlimpah. [3] [4] [5] [6]  Sebagai contoh, negara di kawas

BANGUNAN HEMAT ENERGI

Eksploitasi ( bahasa Inggris : exploitation ) yang berarti politik pemanfaatan yang secara sewenang-wenang atau terlalu berlebihan terhadap sesuatu subyek eksploitasi hanya untuk kepentingan ekonomi semata-mata tanpa mempertimbangan rasa kepatutan , keadilan serta kompensasi kesejahteraan Pengertian Konsumsi – Konsumsi adalah suatu kegiatan manusia mengurangi atau menghabiskan nilai guna suatu barang atau jasa untuk memenuhi kebutuhan, baik secara berangsur-angsur maupun sekaligus.  Sumber daya adalah suatu nilai potensi yang dimiliki oleh suatu materi atau unsur tertentu dalam kehidupan . Sumber daya tidak selalu bersifat fisik, tetapi juga non-fisik ( intangible ).Sumber daya ada yang dapat berubah, baik menjadi semakin besar maupun hilang, dan ada pula sumber daya yang kekal (selalu tetap). Selain itu, dikenal pula istilah sumber daya yang dapat pulih atau terbarukan ( renewable resources ) dan sumber daya tak terbarukan ( non-renewable resources ). Ke dalam sumber

ARSITEKTUR TROPIS

Gambar
Arsitektur Tropis adalah suatu konsep bangunan yang mengadaptasi kondisi iklim tropis. Letak geografis Indonesia yang berada di garis khatulistiwa membuat Indonesia memiliki dua iklim, yakni kemarau dan penghujan. Pada musim kemarau suhu udara sangat tinggi dan sinar matahari memancar sangat panas. Dalam kondisi ikim yang panas inilah muncul ide untuk menyesuaikannya dengan arsitektur bangunan gedung maupun rumah yang dapat memberikan kenyamanan bagi penghuninya Indonesia sebagai daerah beriklim tropis memberikan pengaruh yang cukup signifikan terhadap bentuk bangunan rumah tinggal, dalam hal ini khususnya rumah tradisional. Kondisi iklim seperti temperatur udara, radiasi matahari, angin, kelembaban, serta curah hujan, mempengaruhi desain dari rumah-rumah tradisional. Masyarakat pada zaman dahulu dalam membangun rumahnya berusaha untuk menyesuaikan kondisi iklim yang ada guna mendapatkan desain rumah yang nyaman dan aman. Konsep rumah tropis, pada dasarnya adalah adaptas